Istiyanto.Com - Matematika dan Komputer
Matematika dan Action Script 3
Judul tersebut sepertinya mengingatkan saya pada masa-masa kuliah dulu. Sewaktu kuliah saya pernah mendapatkan mata kuliah Kalkulus Peubah Banyak, Geometri Fraktal, Topologi, Analisis Real, Logika Kabur dan Praktikkum MatLab. Memang di mata kuliah-mata kuliah tersebut saya tidak diajarkan bagaimana...